√ 4 Cara Menanam Rumput Jepang Terlengkap – Hai para budidayawan kembali lagi dalam artikel carabudidaya.co.id. Kali ini kita akan membahas mengenai Cara Menanam Rumput Jepang.
Ada yang sudah mengetahui bagaimana cara menanam rumput jepang yang baik dan benar? Mari simak yuk dalam penjelasannya dibawah ini ya.
Mengenal Rumput Jepang
Rumput merupakan salah satu tumbuhan monokotil yang memiliki daun berbentuk sempit meruncing yang tumbuh dari dasar batang. Rumput juga seringkali ditanam sebagai salah satu tanaman hias, tanaman obat, dan pakan ternak.
Namun di sisi lain, rumput yang tumbuh pada lahan pertanian ini juga dapat bersifat mengganggu pertumbuhan tanaman utama sehingga sering disebut sebagai tanaman pengganggu (gulma).
Beberapa contoh rumput yang biasa ditanam di negara Indonesia antara lain rumput jepang, rumput gajah mini, rumput peking, rumput manila, rumput teki dan rumput kucai serta rumput ilalang.
Rumput jepang merupakan salah satu jenis rumput hias yang banyak digunakan untuk dapat memperindah tanamn di halaman rumah selain rumput gajah mini.
Manfaat Rumput Jepang
- Baik untuk sistem pernapasan.
- Mengatasi penyakit kandung kemih.
- Baik untuk sakit perut saat datang bulan.
- Baik untuk mengatasi gangguan susah tidur.
- Sebagai pengendalian diri.
- Untuk menyaring zat yang masuk ke dalam tubuh.
- Untuk menyerap nutrisi dari makanan.
- Melindungi organ dalam tubuh.
- Sebagai obat depresi.
- Mengatasi persendian yang rusak.
Cara Menanam Rumput Jepang
1. Pemilihan Bibit yang Berkualitas
Bibit jepang umumnya dapat dijual dengan satuan meter dan bongkahan, untuk bisa menanamnya dipisah-pisang terlebih dahulu.
Berikut ciri-ciri bibit rumput jepang dengan kualitas unggul yaitu :
- Bibit berkualitas umumnya memiliki warna hijau segar
- Tidak terserang hama dan penyakit
- Pisah dengan ukuran kecil dengan hati-hati agar akar bibit tidak terpupus
- Bibit dengan tekstur kaku atau tidak layu.
2. Persiapan Lahan Tanam
Lahan yang akan dijadikan sebagai sebuah media untuk dapat menanam rumput Jepang ini harus terbebas dari bebatuan dan tanah pasir, sehingga pada rumput Jepang ini juga bisa tumbuh dengan rata dan juga halus.
Selanjutnya gemburkan tanah lahan untuk sebuah fungsi lebih mudah tumbuh dan juga beradaptasi, bisa anda lakukan dengan menggunakan sebuah alat yakni cangkul ataupun garu tanah, sekaligus menyingkirkan bebatuan yang tersisa.
Langkah selanjutnya yaitu dengan pemupukan dasar pada lahan tanam berupa pupuk kandang. Pupuk kandang yang akan diberikan secara merata secukupnya saja di permukaan tanah lahan yang akan disiapkan untuk bisa menanam rumput Jepang.
Dosis yang tepat adalah sekitar 2 : 5 atau juga 2,5 kg pupuk per meter persegi. Diamkan pupuk sekitar dua hari.
Selama waktu istirahat ini jaga suatu kelembaban tanah dengan memberikan air yang pada cukup sehingga pupuk lebih mudah terserap dan merata dengan tanah.
3. Menanam Rumput Jepang Di Lahan
- Sebelum di taman binit yang telah dipisahkan sebaiknya disiram dahulu untuk menghilangkan kotoran yang melekat.
- Waktu penanaman barus di lakukan di saat sore hari menjelang malam.
- Dengan demikian maka rumout ini akan memiliki waktu yang sangat cukup untuk beradaptasi dengan lingkungan yang baru.
- Jika di tanam pada pagi hari maka tanaman akan terbakar karena paparan sinar matahari.
- Penanaman dilakukan dengan membuat lubang tanam dengan jarak rapat 10×10 cm.
- Tanamkan bibit kedalam lubang tanam, kemudian tutup kembali lubang tanam dan ratakan.
- Setelahnya siram menggunakan air bersih secukupnya.
- Sebaiknya penyiraman dilakukan menggunakan gembor atau selang.
- Penyiraman dapat dilakukan secara rutin terutama pada saat awal penanaman.
4. Perawatan Rumput Jepang
- Penyiraman
Penyiraman yang sangat rutin dua kali sehari dapat membantu pertumbuhan akar akan menjadi lebih baik. Penyiraman itu sendiri dapat anda lakukan dengan menggunakan selang atau juga gayung.
- Pemupukan
Karena pemupukan yang sangat baik dapat merangsang sebuah pertumbuhan rumput jepang lebih sehat serta subur. Pemupukan dilakukan setelah usia tanaman 2 minggu.
Baik menggunakan pupuk kandang sebanyak 2 kg/m atau dengan menggunakan pupuk TSP dengan dosis yang sama. Pemupukan dilakukan secara rutin setiap 1,5 bualan sampai 2 bulan sekali.
- Penyiangan
Penyiangan bertujuan supaya kandungan unsur hara atau vitamin yang terkandung di dalam tanah terserap sempurna oleh tanaman utama.
Penyiangan dilakukan sseminggu setelah tanam dan dilakukan setiap dua minggu sekali. Hal itu dikarenakan pertumbuhan tanaman gulma yang begitu cepat.
- Pemangkasan
Pemangkasan dalam proses menanam rumput jepang dilakukan setelah usia tanaman 3 bulan. Pemangkasan sendiri bertujuan untuk menjaga kesehatan tanaman rumput jepang agar tetap hijau dan segar.
Demikianlah penjelasan terlengkap mengenai √ 4 Cara Menanam Rumput Jepang Terlengkap. Semoga bermanfaat dan juga dapat menambah ilmu pengetahuan akan cara membudidayakannya. Terima Kasih.
Baca Juga Artikel :
[irp]
[irp]
[irp]
[irp]